Pesan Misterius yang Tak Kunjung Hilang!

Pesan Misterius yang Abadi

Pesan Misterius yang tak kunjung hilang
Notepad

Pesan Misterius


    Pesan Misterius? Artinya pesan yang bersifat misterius, tidak diketahui siapa pembuatnya, merugikan orang, dan lain-lain. Lalu kenapa saya pasang SS Notepad? Karena pesan yang dibuat menggunakan Notepad.

Kenapa Harus Notepad?

   Pesan ini bersifat misterius karena akan menampilkan pop-up box yang tidak bisa hilang jika diklik OK,  di kill di Task Manager ataupun Command Prompt. Jadi pesan ini bersifat Abadi.

Abadi? Pesan ini bisa hilang, tetapi hanya bisa hilang jika kita mengkliknya beberapa kali (lumayan banyak sekitar 25 kali).
Cara ini tidak akan membahayakan komputer Anda, selama Anda mengikuti Tutorial yang saya berikan dan Anda tidak merubahnya.

Cara Membuat Pesan Misterius


1. Buka Notepad.
2. Tuliskan script berikut:
@echo off
:Begin
msg * Tulis pesan misteriusmu disini
msg * Tulis pesan misteriusmu disini
GOTO Begin
3. Simpan dengan format .bat dan save as type: All Files.
4. Buka file tersebut.

Hasilnya akan muncul pesan yang Anda tulis. Jika Anda ingin pesan tersebut lebih lama hilangnya tambahkan GOTO Begin sesuai selera.

Kerusakan yang terjadi bukan tanggung jawab saya. Terima Kasih.

Baca Juga


1. Hal yang Harus dilakukan Saat Sandal Jepit Putus
2. Membuat Halaman Web dengan Tag HTML Sederhana
3. Memadukan Tabel dengan CSS
4. Membuat Efek Api pada Teks dengan CSS
5. WOW! Kata Kunci Ini Akan Membuat Google Menjadi Menakjubkan!
6. Cara Mudah Membuat Menu Horizontal Keren dengan CSS

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »

8 komentar

komentar
January 6, 2014 at 2:48 PM delete

nice post! artikelnya bagus gan,sukses selalu

- Blogwalking Mastutorial com -

Reply
avatar
January 7, 2014 at 2:25 AM delete

Terima Kasih mas, Mastutorial juga bagus, comentya langsung banyak (y)

Reply
avatar
January 11, 2014 at 6:30 AM delete

bisa buat jailin temen nih...

Reply
avatar
January 13, 2014 at 2:44 AM delete

Saya coba sob :-d makasih tips triknya sangat bermanfaat

Reply
avatar
Anonymous
October 8, 2014 at 2:44 PM delete

cocok buat combo autorun. thnx mas!

Reply
avatar