Cara Membuat GodMode, Folder Biasa yang Menjadi Istimewa
GodMode |
GodMode
GodMode? GodMode adalah software (folder) yang memiliki kontrol penuh terhadap suatu laptop atau PC. Sebenarnya GodMode sama seperti Control Panel, hanya saja di GodMode kontrol akan ditampilkan secara menyeluruh (lebih detail/rinci).
Manfaatnya?
Dilihat dari tampilannya GodMode memiliki manfaat:
1. Lebih Mudah
Lebih Mudah mengakses control panel dari GodMode, karena tampilannya sangat rinci.2. Lebih Leluasa
Ya, kita lebih leluasa mengakses control panel lewat GodMode daripada lewat Control Panel, karena di GodMode category dan subnya akan dipecah lagi.
3. Mudah Dipahami
Dengan tampilannya yang begitu detail kita akan lebih mudah memahami fungsi yang ada di Control Panel.
4. Tidak Ribet
Karena begitu detailnya dan tidak membuat kita menjadi lebih pusing, daripada kita harus menjelajah di Control Panel.
Beginilah GodMode Terbentuk
Windows 7 dan Windows 8
a. Buat Folder baru dimana saja.b. Rename folder tersebut dengan nama berikut: Godmode.{ED7BA470-8E54-465E-825C-99712043E01C}
c. Enter.
Bagaimana? Apakah Anda berhasil membuat GodMode? Selamat bermain dengan GodMode. Semoga dengan cara diatas dapat menambah pengetahuan Anda. Terima Kasih.
Baca Juga
1. Ternyata START Bisa Membuat Komputer HANG
2. Ada apa di HTML5?
3. Cara Mudah Membuat Tabel dengan HTML
4. Manfaat Luar Biasa dari Berjalan Kaki
5. Membuat Efek Api pada Teks dengan CSS
6. Cara Mudah Membuat Menu Horizontal Keren dengan CSS
6 komentar
komentarArtikelnya bagus gan. Saya coba n berhasil...
ReplyTerima Kasih gan..
Replyperlu uji coba nih gan,top markotoplah.
ReplySelamat mencoba gan... Terima kasih udah berkunjung
ReplyGan sekolahnya di Telkom Bdg ya?
ReplyIya
Reply